Cara Mengatasi Gagal Upload Database TYPE=MyISAM;
1,389 total views, 3 views today
Cara Mengatasi Gagal Upload Database

Type=MyISAM
Error Import MySQL Dengan Type=MyISAM pada Phpmyadmin
Jika pada anda menjumpai error tersebut saat melakukan import database MySQL melalui PhpMyAdmin dan menemukan error seperti diatas kemungkinan ada perubahan file atau code yang harus di rubah, saya akan ulas Cara Mengatasi Gagal Upload Database tersebut.
“#1064 – You have an error in your SQL syntax; check the manual that corresponds to your MySQL server version for the right syntax to use near ‘TYPE=MyISAM‘ at line 27″
Error ini menandakan bahwa pada file SQL yang sedang anda import menggunakan syntax MySQL yang sudah tidak valid (deprecated), dalam hal ini pada baris ke-27 file SQL anda harus diganti dari ‘TYPE=MyISAM’ menjadi ‘ENGINE=MyISAM’.
Syntax ‘TYPE’ sudah tidak didukung pada MySQL 5.5.x dan digantikan dengan ‘ENGINE’.
Silahkan rubah databese anda sebelum upload, dan saya jamin sukses dengan metode Cara Mengatasi Gagal Upload Database ini.
